Find Us On Social Media :

Masih Sering Menyimpan Kosmetik di Dalam Mobil? Ternyata Ini loh Bahanyanya

By Fahrisa Surya, Kamis, 16 November 2017 | 21:48 WIB

menyimpan makeup di mobil

Tapi menurut Laura, tidak ada bahan dalam produk semacam  ini yang bisa menghasilkan racun kimia.

(BACA: Menawan Maksimal nih! Ini Gaya Makeup Maya Septha Kala Mengenakan Deretan Dress Berwarna Putih, Cantiknya Kebangetan)

Produk Perawatan Kulit

Bagaimana dengan losion atau tabir surya?

Menurut Laura ke The Zoe Report, panas bisa menonaktifkan bahan-bahan aktif, pengawet, dan aroma dalam produk tersebut.

Setelah membaca artikel ini, mungkin ada baiknya kita kembali membawa kosmetik kita dalam tas.

Artikel ini sudah tayang di Nova.id dengan judul "Jangan Tinggalkan Makeup di Mobil, Ini Akibatnya"