Dia mengatakan pada kurir bahwa mungkin mereka salah.
Dia juga menolak untuk mambayar dan menerima paket itu.
Namun, dia mengatakan bahwa orang kurir itu mencoba memaksanya untuk menerima paket itu.
Dia pun mulai marah.
Dia mengatakan kepada petugas pengiriman, "Mengapa saya harus membayar barang-barang ini saat saya bahkan tidak memesannya? Dari mana barang-barang ini berasal?"
Setelah itu, dia mengambil foto dari paket dan menyuruh si pengantar mengembalikan barang-barang itu ke pengirimnya.
Dia berkata, "Ini seperti tipuan, mencoba memaksa orang lain untuk menerima dan membayar barang-barang yang tidak mereka pesan. Mereka pasti menganggap saya bodoh dan karena itu, kirim saja barang-barang yang saya pikir akan saya bayar untuk itu!"
(BACA: Romantisnya Hamish Daud Pamer Saat Raisa di Dapur, Seksi Banget!)
Dia mengakhiri postingan dengan memperingatkan orang lain untuk berhati-hati pada jenis penipuan serupa.
Hal ini bukan pertama bagi perempuan itu.
Sebelumnya ia pernah mengalami kejadian serupa.
Dia berpikir bagaimana jika ada 20 orang yang ditipu dalam satu hari?
Bukankah sang penipu akan dengan mudah mendapatkan uang?
So, hati-hati dengan pesanan online kamu ya guys! (*)