Find Us On Social Media :

Sukses Bikin Ngakak Gading Marten dan Robby Purba, Intip Dua Hal yang Ikut Dibawa Ariel Noah Liburan ke Jepang

By Andika Thaselia, Kamis, 21 Februari 2019 | 06:30 WIB

Ariel Noah lagi liburan ke Jepang! Dua benda yang dibawa ayah satu anak ini sukses bikin salfok selebriti Tanah Air seperti Gading Marten. Apaan sih?

Baca Juga : Tak Pernah Terekspos, Anak Ariel NOAH, Allea Ananta Sukses Curi Perhatian Lewat Suara Merdunya

Uniknya, senjata yang dibawa oleh Ariel Noah adalah teflon yang diduga dipakai untuk memanaskan rendang di postingan sebelumnya.

"Vikendi Mode On," tulis Ariel Noah.

Melihat tingkah kocak Ariel Noah, beberapa selebriti pun memberikan komentarnya.

Baca Juga : Penampilan Anak Perempuan Ariel Noah Bikin Takjub, Cantik dan Suaranya Bagus!

"Wkkakakakkaka (emotikon jempol)," tulis Gading Marten.

"Supaya bisa panasin rendang ya???" tulis Rima Melati, istri penyanyi Marcel Siahaan.

Duh, ada-ada aja ya Ariel Noah! (*)