Find Us On Social Media :

4 Cara Bersihkan Miss V dengan Benar, Jangan Sampai Salah, Keputihan dan Jamur Bisa Jadi Ancaman

By Novita, Kamis, 21 Februari 2019 | 21:34 WIB

5 Cara Bersihkan Miss V dengan Benar, Jangan Sampai Salah, Keputihan dan Jamur Bisa Jadi Ancaman

Grid.ID - Cara bersihkan miss V sangat diperlukan bagi para perempuan terutama yang telah memasuki usia produktif.

Pentingnya cara bersihkan miss V dapat mempengaruhi kesehatan organ reproduksi perempuan sehingga wajib diperhatikan.

Jika tak mengetahui cara bersihkan miss V yang benar, alat reproduksi wanita itu bisa saja mengalami keputihan dan tumbuh jamur.

Baca Juga : Timbul Rasa Nyeri Saat Bercinta? Mungkin Miss V Kering, Atasi dengan Cara Ini

Seperti yang diketahui, tak sedikit perempuan yang membersihkan area miss V dengan menggunakan sabun saat mandi.

Namun ternyata hal itu, sangat tidak dianjurkan karena dapat memunculkan risiko bagi perempuan.

Beberapa risiko yang bisa dialami perempuan lantaran tidak membersihkan area miss V dengan benar antara lain terjadi infeksi, membunuh bakteri baik, keputihan parah, hingga mengganggu kesehatan vagina.

Baca Juga : 5 Bahaya Bersihkan Miss V Pakai Sabun,Salah Satunya Bikin Keputihan Makin Parah

Beberapa hal yang perlu diperhatikan terkait menjaga kesehatan miss V antara lain jenis pembersih, takaran yang digunakan, hingga cara mencuci yang benar.

Oleh karena itu, berikut ini Grid.ID lansir dari laman Womens Health, bagikan cara bersihkan area miss V dengan benar.

Pertama, bagian vagina yang perlu dibersihkan hanya bagian vulva, termasuk labira mayora dan minora (bibir vagina luar dan dalam, yang besar maupun yang kecil).

Baca Juga : Cukup Lakukan Hal Sederhana ini Kalau Nggak Mau Miss V Jadi Bau!