Find Us On Social Media :

Tak Perlu Repot, Ini 4 Cara Simpel Biar Flu Kamu Cepat Reda

By Arif B Setyanto, Jumat, 24 November 2017 | 20:03 WIB

Hidung berair membuat kamu merasa tak nyaman

Kemudian masukkan irisan jeruk lemon dan dua sendok madu. 

Dijamin, langkah ini membantu meredakan flu kamu!

3. Makan Sup Ayam

Langkah ini membantu meredakan flu kamu karena sup ayam mengandung zat antiradang yang mencegah penyebaran neutrophil ke saluran pernafasan.

Nah, neutrophil inilah yang menimbulkan radang sebagai gejala demam.

(BACA : Pasca Operasi, Zaskia Sungkar Curhat Hal Mengharukan Ini )

Sup ayam juga melancarkan rongga hidung yang mampet. 

Mengapa demikian? Karena kandungan bawang putih dan jahe pada sup ayam ampuh melegakan hidung dan menghangatkan tubuh kamu.

4. Istirahat yang Cukup

Salah satu langkah yang paling ampuh adalah istirahat yang cukup.

Ya, biarkan tubuhmu rileks dan tenang sejenak.

(BACA : 4 Foto Mesra Verrell Bramasta dan Natasha Wilona di Balik Sinetron Siapa Takut Jatuh Cinta, Manisnya Bikin Gemas! )

Setelah itu, flu pun akan membaik secara berangsur-asur. (*)

Artikel Ini Pernah Tayang di HAI dengan Judul "4 Cara Mudah Supaya Flu Kamu Cepat Reda"