Find Us On Social Media :

Potret Pesona Cantik, Cerdas dan Elegannya Masa Muda Najwa Shihab Ketika Menjadi Reporter

By Deshinta Nindya A, Sabtu, 25 November 2017 | 22:08 WIB

Najwa dengan cokelat lipstik (Instagram.com/najwashihab)

Laporan Wartawan Grid.ID, Deshinta Nindya A.

Grid.ID - Nama Najwa Shihab memang tak asing di telinga kita.

Apalagi ketika Najwa sukses menjadi pembawa acara di Mata Najwa di Metro TV.

Selepasnya dari Metro TV, putri dari Quraish Shihab ini masih menyapa penggemarnya melalui 'Catatan Najwa'.

(BACA: Kali ini Netizen Merasa Kasihan dengan Bilqis dan Geram kepada Ayu Ting Ting, Ada Apa?)

Bukanlah sebuah program televisi, 'Catatan Najwa' dapat disaksikan di YouTube channel Najwa Shihab.

Belum lama ini, Najwa Shihab pamerkan foto lamanya ketika menjadi reporter Metro TV pada tahun-tahun awal.

Nana, panggilan akrabnya, pada waktu itu merupakan reporter politik dan hukum.

(BACA: Diundang ke Resepsi Pernikahan Kahiyang Ayu dan Bobby Nasution di Medan, Netizen Salfok sama Pendamping yang Bakal Menemani Ivan Gunawan )

Tak sendiri, pada foto tersebut Najwa Shihab bersama kedua temannya sesama reporter.

Diakui Najwa bahwa ia bangga pernah menjadi bagian dari stasiun televisi yang melambungkan namanya.

"Tim liputan Metro TV tahun2 awal.