Find Us On Social Media :

Punya Masalah Komedo? Gunakan Bahan Alami ini, Dijamin Kulit Kinclong Tanpa Cela

By Jeanne Pita, Minggu, 26 November 2017 | 00:17 WIB

Ilustrasi

Laporan Wartawan Grid.ID, Yuliana Sere

Grid.ID – Komedo memang salah satu masalah kulit yang menyebalkan.

Ini terjadi karena minyak dieksresikan oleh kulit yang kemudian menyumbat pori-pori wajah.

Minyak yang terkena udara kemudian mengoksidasi dan menjadi hitam yang akhirnya disebut komedo.

(BACA: Tak Melulu Soal Jodoh, Nikita Mirzani Mengaku Sudah Dapat Kebahagiaan Melalui Hal ini)

Beberapa cara bisa kamu lakukan di rumah untuk menghilangkan komedo ini.

Dilansir dari laman naturallivingideas, Grid.ID menemukan bahan serta cara biar kamu bisa singkirkan komedo.

1. Baking soda

Campurkan baking soda dengan air secukupnya.

(BACA: Hiii, Seorang Wanita Tanpa Sadar Tidur Dengan Ular Python Di Kamarnya)

Setelah itu, gosok di area yang ada komedo.

Diamkan selama 10 menit.

Bilas dengan air suam-suam kuku.

2. Oatmeal

Bukan hanya untuk sarapan, oatmeal juga bisa kamu gunakan untuk hilangkan komedo.

Ini juga bisa menghilangkan sel kulit mati.

Campur oatmeal dengan air dan usap di kulit.

Diamkan sekitar 15 menit lalu bilas.

(BACA: Kali ini Netizen Merasa Kasihan dengan Bilqis dan Geram kepada Ayu Ting Ting, Ada Apa?)

3. Jus lemon

Kalau ini pasti sudah bukan menjadi rahasia lagi kan?

Caranya sama seperti di atas ya.

Lakukan seminggu 2-3 kali ya.

(BACA: Nikita Mirzani Ungkap Cerita di Balik Foto Seksinya, Ternyata..)

4. Madu

Madu juga bisa loh untuk menghilangkan komedo.

Oleskan madu setelah mandi ya.

Cara-cara di atas bisa kamu pakai biar komedomu hilang.

Pakai yang rajin ya. (*)