Find Us On Social Media :

Sangat Dekat dengan Mendiang Nenek, Desy Ratnasari Kenang Nasihat-nasihatnya

By Candra Mega Sari, Selasa, 12 Maret 2019 | 15:42 WIB

Desy Ratnasari dan sang nenek

“Didik anak kamu dari urusan agama, jadikan diri kamu jadi orang yang sholeh, jangan lupa terus berbagi dengan orang lain sekecil apa pun dalam kesulitan maupun dalam kelapangan dan kemudian berbuat baik dengan orang tua lah itu pasti,” tambahnya.

Ditinggal nenek terkasih, ditambah kondisi pamannya yang sakit tentu membuat Desy Ratnasari sangat terpukul.

Baca Juga : Selalu Terlihat Tegar sebagai Single Mom, Desy Ratnasari Mengaku Sering Menangis Diam-diam Tiap Malam

Kendati demikian, dirinya harus tetap kuat dan ikhlas.

“Di sisi lain, saya harus kemudian berpikir dan membuat mental saya lebih kuat bahwa dua orang yang menjadi kekuatan dalam hidup saya udah berbeda, tentunya saya harus mencari energi kekuatan lagi yang lain dari diri saya sendiri,” tutup Desi Ratnasari sambil berkaca-kaca.

(*)