Find Us On Social Media :

Sering Salah Cabut Kabel, Biar Nggak Salah Tandai Dengan Washi Tape, Begini Caranya

By Afif Khoirul M, Selasa, 28 November 2017 | 16:53 WIB

Biar Nggak Salah Tandai Dengan Washi Tape

Laporan wartawan Grid.ID Ismayuni Kusumawardani

Grid.ID - Kabel rata-rata biasanya berwarna putih dan hitam.

Dua warna itu adalah warna kabel yang sering kita jumpai.

Hal ini membuat kabel jadi sering tertukar.

Nah, agar tidak tertukar, kamu bisa menggunakan selotip washi atau washi tape.

( BACA : Duh, Ternyata Sudah Tampak Ada Potensi Letusan Besar Gunung Agung, Begini Kata BNPB... )

Selain membuat kabel tidak tertukar, kabel juga mendapatkan tampilan yang lebih cantik.

Penasaran? Yuk simak tutorial dari Grid.ID.

Ada tiga cara yang bisa kamu lakukan.

1. Labeli dan namai kabel.

( BACA : Resmi Bercerai dengan Zack Lee, Ini Deretan Penampilan Sederhana Nafa Urbach Saat Kenakan Kebaya, Bikin Makin Kagum deh! )

Kamu bisa menggunakan washi tape sebagai penanda atau lebel.