Find Us On Social Media :

Tega Banget! Inilah 4 Negara yang Melarang Penduduknya Meninggal Dunia

By Tata Lugas Nastiti, Rabu, 20 Maret 2019 | 20:57 WIB

Tega Banget! Inilah 4 Negara yang Melarang Penduduknya Meninggal Dunia

Namun di beberapa negara, terdapat peraturan aneh yang melarang penduduknya untuk meninggal dunia atau memakamkan jenazah.

Mengapa sampai seperti itu?

Beberapa negara di dunia ini melarang adanya pemakaman jenazah dikarenakan kondisi ilmiah negara tersebut, misalnya di kota Longyearbyen, Norwegia.

Baca Juga : Geng Mongrel Mob Bakal Berjaga Saat Umat Muslim Selandia Baru Tunaikan Salat Jumat Lusa

Namun, terdapat 4 negara di dunia ini yang melarang penduduknya meninggal dunia lantaran minimnya lahan pemakaman.

Saking minimnya lahan pemakaman di negara tersebut, ada peraturan yang mengharuskan penduduknya memakamkan jenazah di negara yang berbeda,

Mau tahu negara mana saja yang melarang penduduknya meninggal dunia?

Baca Juga : Heboh Seorang Pengemis Diduga Pulang Naik Mobil Sendiri, Begini Kata Satpol PP

Yuk simak informasi unik nan menarik ini yang berhasil dirangkum Grid.ID dari schoopwhoop.com!

1. Lanjaron, Spanyol

Kota Lanjaron, Spanyol telah mengalami kesulitan terkait lahan kosong kota sejak tahun 1991.

Saking minimnya lahan kosong di kota tersebut, pemerintah sampai tak memiliki lahan untuk perluasan area pemakaman.