Find Us On Social Media :

Ada Masalah, Sarwendah Bakal Jalani Persalinan di Singapura

By Menda Clara Florencia, Minggu, 24 Maret 2019 | 14:14 WIB

Sarwendah dan Ruben Onsu saat ditemui Grid.ID di Hotel Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Minggu (24/3/2019).

Pasalnya, Sarwendah dijadwalkan bakal melahirkan tepat di tanggal Idul Fitri.

“Kalau sesuai rencana pas Idul Fitri. Antara tanggal itu. Kan ada penghitungan hari sama jamnya diarahkan tanggal itu,” pungkasnya.

(*)