Grid.ID - Payudara tentu menjadi bagian yang perlu perhatian khusus.
Namun, kenyataannya sedikit saja kaum hawa yang memahami betapa pentingnya menjaga kecantikan payudara.
Berikut ini beberapa kebiasaan wanita yang berdampak buruk pada kesehatan dan keindahan payudara.
(BACA: Sedap! Zaskia Sungkar Akan Fashion Show di Dubai, Sampai Persiapkan Hal Ini Lho Untuk Koleksinya)
1. Ukuran bra yang tidak tepat
Sebuah penelitian mengatakan bahwa kebanyakan produk bra tidak didukung oleh fitur yang menguntungkan payudara.
Maksudnya, ada beberapa payudara yang dirancang hanya menawarkan keindahan secara estetika saja.
Tapi tidak memenuhi kebutuhan yang diperlukan payudara agar selalu sehat, kencang, dan padat.
Mengenakan bra yang kekecilan menyebabkan payudara kecil dan timbul rasa sakit, sedangkan bila menggunakan bra yang kebesaran membuat payudara turun dan kendur.
Pada tahun 2013 silam, sebuah studi yang dihelat selama 15 tahun menyimpulkan bahwa semestinya wanita tidak mengenakan bra untuk menghindari sesak napas dan menurunnya kekuatan otot di bagian lingkar dada.
Pilihannya ada pada Anda, tetap mengenakan bra atau bebas bra?