Find Us On Social Media :

Banyak Digunakan di Indonesia, Ternyata 6 Nama Anak ini Justru Dilarang di Arab Saudi!

By None, Senin, 25 Maret 2019 | 17:15 WIB

Ilustrasi bayi

Grid.ID - Kamu pasti sudah familiar dengan ungkapan 'nama adalah doa'.

Memberikan nama untuk buah hati memang tidak boleh dilakukan secara sembarangan.

Bahkan ada beberapa nama yang dilarang digunakan dalam suatu negara, contohnya Arab Saudi.

Baca Juga : Sering Alami Nyeri Lutut? Konsumsi Makanan ini dan Rasakan Perubahannya!

Dikutip dari The Washington Post pada tahun 2014 lalu, Kementrian Dalam Negeri Arab Saudi merilis 51 daftar nama yang dilarang oleh pemerintah setempat.

Dari 51 nama tersebut, 6 di antaranya ternyata populer dan banyak digunakan di Indonesia, lho!

Menurut media setempat, Saudi Gazete, ada berbagai alasan pelarangan sebuah nama.

Baca Juga : Nekat Berfoto Bersama Ribuan Lebah, Ibu Hamil ini Alami Hal Tak Terduga pada Bayinya!

Di antaranya, nama itu tidak sesuai dengan kearifan tradisi lokal.

Ada juga yang dilarang karena arti nama itu dianggap tak pantas karena berhubungan dengan agama.

Basmala misalnya, dalam bahasa Arab diartikan sebagai 'Dengan Menyebut Nama Allah'.

Baca Juga : Gampang Dibuat, 3 Resep Tumis Sayur ini Cocok Dijadikan Menu Sarapan Sehat!