Find Us On Social Media :

Chukkae! Melon Music Awards 2017 Sukses Digelar, Inilah Daftar Pemenangnya

By Atikah Ishmah W, Minggu, 3 Desember 2017 | 03:42 WIB

Daftar pemenang MMA 2017

Laporan Wartawan Grid.ID, Septi Nugrahaini

Grid.ID - Setelah Mnet Asian Music Awards 2017 selesai digelar, kini saatnya Melon Music Awards 2017.

MMA 2017 digelar pada Sabtu (2/12/2017) di Gocheok Sky Dome, Seoul.

Melon Music Awards diselenggarakan oleh Kakao Mini.

(BACA: Istrinya Dikabarkan Hamil Duluan, Lee Jeong Hoon Pasrah)

Melon Music Awards adalah ajang penghargaan untuk artis K-Pop dan prestasinya berdasarkan performanya di Melon.

Melon adalah chart musik online terbesar di Korea.

Dalam penghargaan ini, ada 23 kategori yang dibagi dalam 4 bagian besar.

Yaitu Main, Popularity, Music Style, dan Special Awards.

(BACA: Kurang Tidur Malah Bikin Nafsu Makan Meningkat? Ternyata Begini Penjelasannya)

Siapa aja pemenangnya?

Yuk, cek!

1. Main Awards Skor digital 60% + skor juri 20% + voting 20%

Best Album of the Year IU- “Palette”

Best Song of the Year BTS – “Spring Day”

Best Artist of the Year EXO

(BACA: Hoya Posting Foto di Media Sosial, Ada Kabar Apa nih? )

Best New Artist Wanna One

Stage of the Year Penjualan tiket 60% + skor juri 20% + voting 20% Park Hyo Shin “I Am A Dreamer”

2. Popularity Awards

Netizen Choice Award  Skor digital 40% + voting 60% EXO

Hot Trend Award Skor digital 40% + skor juri 30% + Voting 30% Suran (singer) and BTS’s Suga (producer) for “Wine”

(BACA: Ketemu D.O EXO di MAMA 2017, Song Joong Ki Bilang Fokus Pada Hal Ini)

3. Music Style Awards Skor digital 40% + skor juri 30% + Voting 30%

Best Ballad Yoon Jong Shin

Best Dance Female: TWICE Male: EXO

(BACA: Sebelum Bintangi Film Chrisye, Dwi Sasono Minta Restu pada Guruh Soekarnoputra)

Best Rap/Hip Hop Dynamic Duo and EXO’s Chen

Best R&B/Soul Suran

Best Indie Melomance

Best Rock Min Kyung Hoon & Kim Heechul Super Junior

(BACA: Ngakak Abis, Daesung Big Bang Ikutan Demam Lagu 'Sayang'! Yuk Intip Kreativitas Netizen Zaman Now Ini)

Best Trot Hong Jin Young,  Kim Young Chul

Best Folk/Blues Jung Eunji

Best Pop Ed Sheeran

Best OST Ailee (“Goblin” OST)

(BACA: Bukan PSK, Ternyata Ibu Rumah Tangga yang Paling Rentan Kena HIV loh! Ini Penjelasannya)

4. Special Awards

Best Music Video Skor juri 100% BTS

Best Song Writer Award Skor juri 100% IU

MBC Music Star Award MBC dan skor juri 100% HyunA

(BACA: Moa Dikabarkan Hamil Sebelum Nikah, Lee Jeong Hoon Bilang Tahun Depan Lahir?)

Kakao Hot Star Award Wanna One

1theK Performance Award Skor juri 100% GFRIEND

Global Artist Award BTS

Selamat untuk para pemenang! (*)