Find Us On Social Media :

Pengin Beli Motor? Ini Tips Sederhana Memilih Sepeda Motor untuk Dipakai Sehari-hari

By Hyashinta, Senin, 4 Desember 2017 | 21:16 WIB

Tips memilih motor

Laporan Reporter Grid.ID, Afif Khoirul Muttaqin

Grid.ID - Sepeda motor sudah menjadi kebutuhan sehari-hari masyarakat sebagai alat transportasi.

Mau tidak mau dalam beraktifitas masyarakat lebih memilih menggunakan sepeda motor daripada angkutan umum.

Alasan fleksibel dan simpel kerap menjadi keunggulan motor.

Bahkan motor juga bisa melewati jalanan yang sempit.

Untuk itu banyak produsen sepeda motor yang mengeluarkan berbagai jenis dan tipe sepeda motor.

( BACA : Atlet Cantik Ini Berenang Tanpa Kedua Kaki Namun Berhasil Pecahkan Rekor dan Kumandangkan ‘Indonesia Raya’ di Negeri Jiran)

Namun, perlu diperhatikan apakah semua jenis sepda motor itu baik digunakan dalam beraktifitas sehari-hari.

Dilansir Grid.ID dari beberapa sumber ini dia beberapa tips memilih sepeda motor untuk aktifitas sehari-hari.

Jika secara umum paling ideal motor yang baik digunakan dalam aktivitas sehari-hari memiliki kriteria nyaman, mudah dikendarai, dan hemat bahan bakar.

Sepeda motor yang digunakan untuk berkendara sehari-hari, tentunya harus nyaman untuk dikendarai. 

( BACA : Meski Menyandang Difabel Wanita Ini Mampu Meraih Emas dan Mengharumkan Nama Indonesia)