Find Us On Social Media :

Wajib Tahu! Ini 5 Alasan Mengapa Orang Tua Harus Mau Minta Maaf Kepada Buah Hati

By Jeanne Pita, Senin, 4 Desember 2017 | 23:25 WIB

Ilustrasi

Apalagi jika kita bertemu dengan dia di jalan dan mengakui kesalahan.

Hal ini akan membuatnya merasa dihargai dan memaafkan orang tua dengan mudah.

(BACA: Ternyata ini Rencana Tiffany Setelah Hengkang dari SM Entertainment)

4. Meminta maaf akan membuat merasa lebih baik

Menjadi orang tua bukanlah hal yang mudah untuk dilakukan.

Menghadapi pola tingkah anak yang bermacam-macam tentu akan menguji tingkat kesabaran.

Dengan meminta maaf akan membuat perasaan menjadi lebih baik. 

5. Meminta maaf bukan berarti menyerah

Tak jarang akan terjadi perdebatan antara orang tua dengan anak.

Anak-anak zaman now sangat jauh berbeda dengan anak zaman dulu.

Mereka lebih kritis dan selalu ingin dibenarkan.

(BACA: Siap Lepas Status Janda, Begini Penampilan Manis Aline Adita Kenakan Berbagai Model Skirt, Bisa Ditiru!)

Ketika seorang ibu meminta maaf pada anaknya, itu bukanlah tanda untuk menyerah.

Melainkan cara untuk mengajari si buah hati agar melakukan hal yang sama. (*)