Dia menambahkan, "Lebih baik saya bekerja di bawah sinar matahari daripada membiarkan kakek dan nenek saya sakit."
Rupanya ayah anak itu telah meninggal dalam kecelakaan tragis.
(BACA: Orang Ini Selalu Mempunyai Alasan untuk Tertawa, Padahal Seperti Ini Kondisinya)
Sedangkan ibunya malah pergi dengan pria lain dan menelantarkannya.
Jadi benar kata anak itu, hanya kakek neneknya saja yang masih ada dan ia tidak akan membiarkan mereka sakit. (*)