Find Us On Social Media :

4 Hal Ini Bikin Kamu Terkena Penuaan Dini! Ups, Jangan Sampai deh

By Justina Nur Landhiani, Selasa, 5 Desember 2017 | 14:22 WIB

Rahasia awet muda dari kebiasaan sehari-hari

Grid.ID -Tanpa sadari kita sering melakukan beberapa kebiasaan yang memberi pengaruh buruk untuk kulit kita.

Salah satunya kamu sering bermalas-malasan di sofa daripada menghabiskan waktu untuk berolahraga.

Menggunakan krim wajah yang kandungannya tidak cukup untuk melawan radiasi matahari.

(BACA : Meski Menyandang Difabel Wanita Ini Mampu Meraih Emas dan Mengharumkan Nama Indonesia )

Kebiasaan-kebiasaan buruk seperti inilah yang membuat kulit kamu cepat mengalami keriput.

Dilansir Grid.ID dari laman Glamour.com menyebutkan 4 hal yang harus kamu hindari untuk mencegah penuaan dini sebelum kamu berumur 30 tahun.

1. Tidur dengan riasan yang masih ada di wajah

Tidur sangat bagus untuk kesehatan kulit.

Sebaiknya sebelum tidur cucilah muka terlebih dahulu.

Tidak hanya menyumbat pori-pori, make up juga bisa membuat kulit semakin sensitif.

2. Menggunakan tabir surya sekali di siang hari

Tabir surya hanya bertahan selama 2 jam saja.

Ada baiknya tabir surya digunakan sepanjang hari untuk melindungi kulit dari pancaran sinar UV.

(BACA : Kisah Pilu Riski, Lahirkan 4 Bayi Kembar, Tak Disangka Kemudian Begini yang Terjadi )

3. Pengelupasan kulit mati

Sel kulit mati akan mengelupas seiring bertambahnya usia kamu.

Sebelum kamu menggunakan makeup, kamu harus membersihkan terlebih dulu sel kulit mati.

4.Pola tidur malam yang singkat

(BACA : Tampil Cantik dengan Kulit Lembut ala Cewek Korea? Coba 3 Resep Skincare Green Tea ini Di Rumah Aja! )

Hindari pola tidur malam yang singkat karna malam hari merupakan waktu bagi kulit untuk beregenerasi. (*)

( Andriana Oky / Grid.ID )