Find Us On Social Media :

Lupakan Produk Mahal, Ternyata Pisang Bisa Atasi Semua Permasalahan Rambutmu

By Justina Nur Landhiani, Selasa, 5 Desember 2017 | 17:14 WIB

Kandungan Trytophan dan vitamin B6 yang ada di dalam buah pisang mampu perbaiki suasana hati yang kacau.

Grid.ID - Pisang adalah salah satu buah langka yang digunakan untuk keperluan perawatan rambut.

Banyak permasalahan yang dihadapi wanita mengenai rambut mulai dari rontok, ketombe, bercabang dan masih banyak lagi.

Pisang mengandung vitamin, nutrisi dan asam yang  bermanfaat untuk rambut.

(BACA : Meski Menyandang Difabel Wanita Ini Mampu Meraih Emas dan Mengharumkan Nama Indonesia )

Dilansir Grid.ID dari laman Boldsky.com menyebutkan beberapa tips khusus menggunakan pisang untuk melawan semua permasalahan rambut.

Berikut penjelasannya.

1. Kombinasi pisang dan lemon

Kombinasi ini bermanfaat untuk mendapatkan rambut yang kuat dan berinar.

2. Kombinasi pisang dan putih telur

Kombinasi ini bermanfaat untuk mengatasi rambut yang mudah rontok loh.

Gunakan 2 minggu sekali yah.

3. Kombinasi pisang dan minyak zaitun

Kombinasi ini membantu kamu untuk mendapatkan rambut yang bersinar dan juga merelaksasikan kepala wanita.

(BACA : Kisah Pilu Riski, Lahirkan 4 Bayi Kembar, Tak Disangka Kemudian Begini yang Terjadi )

4. Kombinasi pisang dan lidah buaya

Paket kombinasi ini membantu kamu untuk mendapatakan rambut yang panjang dan kuat.

5. Pisang dan madu

(BACA : Tampil Cantik dengan Kulit Lembut ala Cewek Korea? Coba 3 Resep Skincare Green Tea ini Di Rumah Aja! )

Manjakan rambut kamu dengan kombinasi antara pisang dan madu untuk mempercantik rambut kamu. (*)

( Andriana Oky / Grid.ID )