Find Us On Social Media :

Anak Kedua Lebih Sulit Diatur Daripada Anak Pertama, Begini Faktanya Berdasarkan Penelitian!

By None, Minggu, 7 April 2019 | 09:02 WIB

Anak Kedua Lebih Sulit Diatur daripada Anak Pertama, Begini Faktanya Berdasarkan Penelitian!

Grid.ID - Setiap anak memiliki karakter masing-masing.

Tapi tahukah kamu bila urutan kelahiran anak ternyata berpengaruh kepada kepribadian buah hatimu?

Bahkan ada yang menyebut bila anak kedua cenderung lebih nakal dan sulit diatur dibandingkan anak pertama.

Baca Juga : Bintang Film Panas Thailand Nikahi Pengusaha Kaya Berusia 73 Tahun Namun Berakhir Penyesalan, Ini Alasannya!

Namun, apakah anggapan ini benar adanya?

Ternyata, ada sebuah riset menunjukkan perbedaan sifat anak kedua yang perlu Ibu ketahui.Sebuah laporan yang dibuat oleh Joseph Doyle, seorang ekonom MIT menunjukkan anak kedua terutama anak laki-laki cenderung lebih sering memberontak dibanding sang kakak.

Baca Juga : 5 Manfaat Mengonsumsi Batang Pisang, Mulai dari Atasi Diabetes Hingga Cegah Batu Ginjal!Hasil riset ini dikumpulkan dari ribuan pasang saudara di Amerika dan Eropa.Menurut riset ini, salah satu alasan mengapa kondisi ini bisa terjadi adalah pola asuh.