Find Us On Social Media :

Sering Salah Kaprah, Ternyata Ini Cara Paling Tepat Mengeluarkan Air di Telinga Tanpa Rasa Sakit!

By Kinanti Nuke Mahardini, Senin, 8 April 2019 | 20:37 WIB

Ilustrasi telinga kemasukan air

Grid.ID - Saat berenang atau mandi, telinga yang kemasukan air pasti membuat kita enggak nyaman.

Aktivitas jadi terganggu yang selanjutnya telinga kita akan berdengung terus menerus.

Saat telinga kemasukan air, apa yang biasanya kita lakukan?

Kalau kita memiringkan kepala sambil melompat-lompat, berarti kita termasuk mereka yang salah kaprah.

Sebab, ada cara yang lebih mudah untuk mengeluarkan air dari telinga tanpa rasa sakit.

Seperti apa cara mudah mengeluarkan air dari telinga tanpa rasa sakit? 

Berikut cara mudah mengeluarkan air di telinga tanpa rasa sakit:

Halaman selanjutnya >>>