Bahkan dia mengatakan, masalah biaya sudah ada yang menanggungnya, yaitu dari sebuah badan amal.
Baca Juga : Perut Wanita ini Tiba-Tiba Membesar dan Melahirkan 45 Menit Kemudian
Padahal, dokter Xi Xi sendiri lah yang menyumbangkan uang itu kepada pasien tersebut.
Dia melakukan kebohongan tersebut karena khawatir, pasien akan menolak sumbangan yang diberikan olehnya.
Kemudian, secara diam-diam Xi Xi memasukan uang tersebut ke administrasi biaya rawat inap.
Menurut laporan, tiga hingga empat orang miskin telah menerima sumbangan darinya setiap tahun.
Sampai akhirnya pada tahun ini, pihak rumah sakit mengetahui bahwa dokter Xi Xi melakukan kebohongan tersebut, ternyata dia sendirilah yang memberikan sumbangan pada pasien.
Bukan dari badan amal.
Baca Juga : Sering Memakan Darah Babi, Pria ini Harus Relakan Kedua Kakinya Diamputasi