Find Us On Social Media :

Tes Kepribadian: Cari Tahu Karakter dan Sifat Asli Berdasarkan Kebiasaan, Mulai dari Tulisan Tangan hingga Seberapa Sering Main HP

By Novita Desy Prasetyowati, Kamis, 11 April 2019 | 16:02 WIB

Tes Kepribadian: Cari Tahu Karakter dan Sifat Asli Berdasarkan Kebiasaan, Mulai dari Tulisan Tangan hingga Seberapa Sering Pegang HP

Cara seseorang memperlakukan pelayan atau resepsionis dapat menunjukkan raut wajah seseorang sehingga mampu melihat karakter asli seseorang.

Jika kamu sering berinteraksi dan tanpa terlihat jijik dan membeda-bedakan kamu termasuk orang yang memiliki karakter baik.

Sebaliknya jika kamu terkesan tidak peduli dengan pelayan ataupun resepsionis maka kamu akan dinilai berperilaku buruk.

Baca Juga : Tes Kepribadian : Cara Meramal Sifat Asli Seseorang dari Huruf Depan Nama Kamu, Cek Yuk!

2. Seberapa Sering Pegang HP

Seseorang yang sering memegang HP sehingga terkesan menarik diri dari lingkungan menunjukkan karakter yang kurang rasa hormat dan tidak perhatian.

Selain itu, orang semacam itu biasanya juga kurang terampil mendengarkan serta tidak berkemauan keras.

Baca Juga : Tes Kepribadian : Gambar yang Pertama Dilihat Akan Ungkap Calon Suami Masa Depan, Kaya Nggak nih?

Sebaliknya, kamu akan terkesan baik dan ramah serta peduli dengan lingkungan jika kamu tak sering memegang HP.

Hal ini sesuai dengan studi dari Elon Universitya yang membenarkan bahwa sering memegang HP dapat menurunkan kualitas dan kuantitas interaksi tatap muka dengan orang lain.

3. Kebiasaan Saat Gelisah

Baca Juga : Tes Kepribadian: Cari Tahu Karakter dan Sifat Aslimu dari Genre Film Favorit, Ada si Labil yang Caper sampai si Kreatif yang Suka Petualangan!