Find Us On Social Media :

Jangan Sembarangan, Ternyata Begini loh Cara Menyalakan Motor Injeksi yang Benar

By Nindya Galuh Aprillia, Selasa, 12 Desember 2017 | 20:09 WIB

Begini cara menyalakan mesin motor injeksi

Lalu apa pengaruhnya jika kita menyalakan tidak menunggu lampu indikator mati?

Sebenarnya tidak akan berpengaruh secara signifikan namun ini perlu diperhatikan.

Karena dengan mengikuti panduan tersebut maka bahan bakar kamu akan lebih irit.

Jika kamu menyalakannya tanpa menunggu lampu indicator mati, maka konsumsi bahan bakar akan lebih boros.

( BACA : Pakai Celana Kembaran, 3 Seleb Cantik Terkenal Hollywood Ini Tampil Super Keren, Tebak Berapa Harga Celananya yuk! )

Sebab tekanan Fuel Pump akan terus menyesuaikan kebutuhan bahan bakar mesin itu sendiri.

Tunggulah lampu indicator yang ada di speedometer mati dulu baru distarter. 

Jika tidak, maka akan sedikit sulit untuk menyalakan motor karena kondisi suhu pada mesin dan lingkungan sudah berbeda. 

Hal ini disebabkan sistem injeksi menyimpan data saat motor pertama kali dimatikan. 

( BACA : Duh, Rumah Oprah Winfrey dan Sederet Seleb Hollywood Ini Juga Terancam Kebakaran Hebat di California )

Saat dihidupkan kembali tanpa menunggu indicator mati, maka data lama yang digunakan.  

(*)