Find Us On Social Media :

Kelihatannya Aja Kayak Meja Makan Biasa, Pas Dibuka Ternyata Jadi Seperti Ini!

By Violina Angeline, Kamis, 14 Desember 2017 | 00:09 WIB

Meja makan multifungsi

Sebuah meja kerja ekspansif yang sangat sesuai sebagai ruang bekerja berjam-jam atau seharian.

(BACA: Punya Tangga Bekas? Siapa Sangka Tangga Bekas Bisa Didaur Ulang Sebagai Perabotan, Ada yang Jadi Meja Kerja)

Ini akan sesuai bagi mereka yang bekerja dari rumah.

Meja Celerina membuat solusi serbaguna untuk rumah-rumah kecil.

Rumah-rumah yang membutuhkan lebih banyak fungsi dengan lebih sedikit barang.

Hal ini untuk membantu mengalihkan fokus pada kehidupan daripada menavigasi benda. (*)