Hal ini akan membantu untuk mendistribusikan minyak alami yang diproduksi oleh kulit kepala yang akan membuat rambut berkilau.
(Ini yang Akan Terjadi Pada Rambut Kalau Kamu Jarang Bersihkan Sisir)
#2 Membersihkan rambut Menyisir rambut bisa menghilangkan kotoran di rambut.
Ketika kamu menyisir rambut secara rutin maka dapat membantu menghilangkan kotoran dan juga ketombe di kulit kepala.
Hal ini akan membuat rambutmu lebih sehat.
(Pinjam Sisir? Wah Jangan Lagi Dilakukan Ternyata Bahaya)
#3 Mampu menghilangkan zat kimia di rambut Menyisir rambut bisa membantu menghilangkan zat kimia sisa shampoo dan kondisioner.
Selain itu jika menyisir rambut secara rutin akan membantu kamu memiliki rambut yang lembut dan juga halus.
#4 Sirkulasi darah lancar Menyisir rambut bisa melancarkan peredaran darah di kulit kepala.
Ketika menyisir, kulit kepala ikut terpijat sehingga hal ini akan memperlancar peredaran darah di kulit kepala.
#5 Rambut lebih cepat panjang Menyisir dapat membantu rambut tumbuh lebih cepat.
Ketika menyisir folikel rambut menjadi aktif dan tumbuh. Inilah yang membuat pertumbuhan rambut lebih cepat dan panjang. (*)