Find Us On Social Media :

Lampu Motor Kamu Terasa Mulai Redup ? Kenali Beberapa Penyebabnya Berikut Ini

By Nindya Galuh Aprillia, Jumat, 15 Desember 2017 | 16:29 WIB

Perhatikan kondisi lampu motormu

Laporan Wartawan Grid.ID, Afif Khoirul Muttaqin

Grid.ID - Lampu merupakan komponen penting dalam berkendara.

Hal ini semakin diperkuat dengan peraturan mewajibkan pengendara untuk menyalakan lampu kendaraan ketika siang hari.

Paling terasa fungsinya adalah ketika untuk berkendara malam hari.

Jika lampu motor kita redup pasti akan terasa susah.

Karena itu bisa menyebabkan kesulitan melihat kondisi jalan yang akan kita lewati.

( BACA : Ini 3 Tips Menggunakan Teh Chamomile Untuk Mendapatkan Tipe Kulit yang Selalu Kamu Impikan )

Dilansir Grid.ID melalui berbagai sumber, inilah beberapa hal yang menyebabkan lampu motor menjadi redup.

Pertama sekring lampu karatan atau kotor di bagian dalamnya akan membuat lampu menjadi redup.

Ini karena pasokan listik cukup minim.

Mengatasinya mudah banget, cukup dibersihkan maka akan kembali normal.

( BACA : Perhatikan! Inilah Tanda-tanda Aki Motormu Udah Mulai Soak, Buruan Ajak Ke Bengkel deh )