Find Us On Social Media :

Saga Omar Nagata Tampil dalam Ajang Penghargaan Musik, Anji Manji: Saya Sampe Keringetan!

By Winda Wahdania, Senin, 29 April 2019 | 10:43 WIB

Saga Omar Nagata Tampil dalam Ajang Penghargaan Musik, Anji Manji: Saya Sampe Keringetan!

Laporan Waratwan Grid.ID, Eria Winda Wahdania

Grid.ID - Saga Omar Nagata, putra musisi tanah air Anji Manji kerap mencuri perhatian.

Selain tingkahnya yang polos, Saga juga dikenal dengan beberapa lagu ciptaannya.

Ya, meski baru berusia 8 tahun, Saga telah menciptakan beberapa judul lagu yang lantas ia nyanyikan sendiri.

Baca Juga : Nilai Kelayakan Suara Asli Lucinta Luna Buat Jadi Penyanyi, Anji Manji: Alhamdulillah Nggak Fals!

Beberapa waktu yang lalu, Saga pun diundang untuk mengisi sebuah acara dalam ajang penghargaan musik di salah satu stasiun TV.

Dalam tampilannya tersebut, Saga nampak ceria membawakan Lagu Ikan miliknya.

Melihat sang putra tampil secara live, Anji pun mengaku cukup deg-deg an.

Baca Juga : Ogah Bahas Soal Duo Bunga Saat Ditanya Anji Manji, Lucinta Luna: Gua Nggak Mau Sebutin, Pengkhianat!

Hal tersebut diungkapkan Anji dalam tayangan Hot Shot yang dipublikasikan pada Sabtu (27/4/2019).