Grid.ID - Putus cinta menjadi pengalaman yang menyakitkan bagi sebagian besar orang.
Bahkan tak sedikit yang susah move on dan sulit melupakan mantan setelah putus karena masih terlalu cinta.
Berdasarkan zodiak ternyata ada lho orang yang paling tersiksa setelah putus dan susah move on.
Zodiak apa sajakah itu?
Yuk, simak selengkapnya di bawah ini!
Baca Juga : Nikita Mirzani Sengaja Pilih Tanggal 28 Saat Lahiran Agar Rezeki Anaknya Tak Pernah Putus
1. Aries
Walaupun dikenal sebagai zodiak yang kuat, Aries enggak bakalan kuat kalau harus putus dan melupakan pacarnya!