Find Us On Social Media :

Wah Manusia Kalah Nih! 5 Hewan Lucu Ini Memiliki Lebih Dari 2 Juta Follower

By Violina Angeline, Jumat, 15 Desember 2017 | 22:31 WIB

Hewan dengan jumlah follower terbanyak di Instagram

Laporan Wartawan Grid.ID, Dewi Lusmawati

Grid.ID – Berapa banyak jumlah follower Instagrammu? 1 ribu, 2 ribu, 3 ribu?

Mungkin kalau kamu melihat 5 akun Instagram berikut ini kamu akan terkesima.

Dilansir Grid.ID dari Instagram, kelima akun hewan peliharaan berikut ini memiliki lebih dari 2 juta follower loh.

Siapa sajakah hewan-hewan lucu itu?

(BACA: Instagram Umumkan Deretan Akun Selebriti dengan Followers Terbanyak Tahun 2017, Ayu Ting Ting di Urutan Berapa ya?)

1. itsDougthepug

Anjing menggemaskan ini punya lebih dari 3 juta follower.

Anjing ini bahkan memiliki website yang menjual souvenir bertema dirinya di dougthepugstore.com

2. realgrumpycat

Kucing pemilik slogan the world's grumpiest cat ini, punya 2.4 juta follower.

3. Nala_cat