Find Us On Social Media :

Rahasia Kulit Cantik dan Awet Muda, Cukup Konsumsi 9 Jenis Makanan ini!

By None, Rabu, 8 Mei 2019 | 11:28 WIB

Rahasia Kulit Cantik dan Awet Muda, Cukup Konsumsi 9 Jenis Makanan ini!

3. Delima

Buah ini mengandung antioksidan dan vitamin C yang dapat mencegah timbulnya kerutan, serta melindungi kulit dari radikal bebas.

Sebuah studi yang dipublikasikan dalam American Journal of Clinical Nutrition menemukan, bahwa semangka mengandung anthocyanin yang membantu meningkatkan produksi kolagen yang efektif membuat kulit lebih kencang serta asam ellagic yang akan mengurangi peradangan pada kulit.

Baca Juga : Alasan yang Menyebabkan Napas Bau saat Bangun Tidur, Atasi dengan Cara Mudah ini!

4. Bluberry

Mengandung vitamin C dan E yang efektif mencerahkan kulit dan memerangi radikal bebas yang dapat merusak kulit.

5. Lobster

Selain lezat, lobster kaya akan zinc yang akan membantu mengatasi gangguan kulit seperti jerawat, serta mempercepat regenerasi kulit.

6. Kubis

Sayuran hijau ini mengandung banyak zat besi, sehingga kulit akan bersinar alami dan tak menyebabkan kulit terlihat pucat.

Baca Juga : 6 Adegan Film yang Paling Susah Dibuat Sepanjang Masa, Ada yang Harus Mengulang Sampai Ratusan Kali!

7. Telur