"Keterangan dari ahli forensik sangat kami butuhkan untuk menetapkan semua alasan maupun kondisi atas kejadian ini," ujar juru bicara itu.
Selain karena serangan epilepsi, dugaan lain bagaimana perempuan itu bisa jatuh ke kandang dikarenakan dia tiba-tiba pingsan.
Detektif yang menangani menuturkan, kasus yang bisa dikatakan "mengejutkan" itu baru mereka alami dalam beberapa tahun terakhir. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Perempuan di Rusia Tewas Dimakan Hidup-hidup oleh Babi Peliharaannya”