Cobalah untuk melihat suatu pekerjaan dari sudut pandang orang lain.
Di sisi lain, jangan boros dan berhati-hatilan dengan setiap keputusan yang bekaitan dengan keuanganmu.
Sore hari bisa menjadi waktu yang tepat untuk menghabiskan waktu bersama orang yang kamu sayangi.
Baca Juga : Ramalan Zodiak Rabu 8 Mei 2019, Taurus Perlu Dukungan dari Doi, Sagitarius Jodohnya Makin Deket nih!
Cancer
Jangan mementingkan diri sendiri hari ini, ingatlah untuk memberi pujian pada orang lain, khususnya ibumu.
Hari ini adalah waktu yang tepat untuk menyelesaikan semua pekerjaan yang sempat tertunda.
Leo
Kamu mendapatkan kesempatan baik hari ini, tapi ingat kesempatan ini harus kerjakan dengan jujur.
Baca Juga : Ramalan Zodiak 6 Mei 2019, Virgo Jangan Mudah Tersulut Emosi!
Hari ini juga menjadi waktu yang tepat buatmu untuk memanjakan diri di spa atau piknik di alam.
Virgo