Find Us On Social Media :

Tidak Sebanding Harga Sewa, Pengunjung Hotel Kena Denda 5 Juta Rupiah Usai Beri Ulasan Negatif, Ternyata Punya Peraturan Aneh

By Ahmad Rifai, Kamis, 21 Desember 2017 | 14:06 WIB

Ilustrasi | Montase dari Sharetraveler

"Secara otomatis, telpon terhubung ke pengecara atau sesuatu yang aneh semacamnya."

"Jujur ya, sebenarnya saya harus bersih-bersih kamar sendiri."

(Baca juga: Bak Mencari Jarum di Tumpukan Jerami, Wanita Ini Berhasil Menemukan Cincinnya Kembali di Setelah Dibuang di Tempat Pemubuangan Sampah )

Kembali dikutip dari Eyewitness News, "Ruangan itu tidak terawat dan sepertinya tidak dibersihkan sama sekali sejak orang terakhir datang."

"Kami memeriksa seprai lalu menemukan rambut dan kotoran."

Setelah keluar dari mimpi buruk itu, mereka menerima email dari hotel.

Sebagaimana hal pada umumnya, pihak hotel kemudian meminta ulasan.

(Baca juga: Wah, Ternyata Kotoran Panda Bisa Jadi Tissu Juga loh! Ini Faktanya)

Bak gayung bersambut, pasangan tersebut memuntahkan unek-uneknya.

Barang betul mereka tidak puas selama menginap di hotel

"Tentu saja jujur."

"Saya ingin orang tahu agar tidak mebuang-buang uang."