Find Us On Social Media :

Hiiii, Ternyata Ini Loh 10 Tempat Terjorok di Pesawat Terbang!

By Hyashinta, Sabtu, 23 Desember 2017 | 18:41 WIB

Tempat mana aja yang paling jorok di kabin pesawat terbang ya?

5. Kenop bagasi kabin

Saat membersihkan kabin pesawat, biasanya kru maskapai hanya fokus terhadap tempat-tempat yang ada di 'bawah' seperti kursi, lantai, toilet, dan lain-lain.

Membersihkan bagasi kabin mungkin tidak dilakukan setiap saat.

Padahal bagasi kabin selalu digunakan di tiap penerbangan.

Dan kenop pembuka bagasi kabin sering disentuh oleh tangan-tangan yang ingin membukanya.

(BACA: Selamat Datang 2018!! Intip Ramalan Lengkap 12 Zodiak di Tahun 2018! Wah...Capricorn Perlu Banyak Bersabar nih Tahun Depan!)

6. Tombol penyiram air di toilet

Tombol flush ini juga rawan terjangkiti kuman.

Apalagi toilet yang cenderung lembab merupakan tempat favorit bakteri untuk berkembang-biak.

7. Wastafel

Wastafel yang ada di pesawat juga termasuk salah satu tempat yang dinilai paling kotor.

Banyak tangan-tangan kotor yang menyentuh keran wastafel.