Dikutip dari kompas.com(18/5), peneliti bidang kosmetik Joshua Zeichner, asam lemak yang terkandung dalam minyak kelapa termasuk asam linoleat (yang bersahabat untuk kulit gampang berjerawat) dan lebih dari 50% asam lauric (melembabkan dan antimikroba).