"Jalanan ditutup untuk wilayah Jakarta atau sekitarnya ini orang kita tuh masih marah, orang kita masih mikir nih bikin macet apaan sih," papar Susan.
Jauh berbeda dengan di Jakarta, olah raga lari maraton justru sangat mendapat apresiasi dan dukungan penuh di luar negeri.
"Sedangkan kali di luar negeri nggak, mereka tuh really support. Penontonnya itu dari berbagai negara, dari orang lokal sendiri, itu mereka bener-bener support."
"Mereka bener-bener ngasih jalan dan mereka bener-bener nggak mencaci maki orang yang lari. Kalo di sini itu beda, beda banget," pungkasnya.
(*)