Find Us On Social Media :

Praktis dan Banyak Promo sih, Tapi Hobi Belanja Online Ternyata Buruk Bagi Kesehatan Kamu….

By Ridho Nugroho, Rabu, 27 Desember 2017 | 20:08 WIB

Duh, walaupun terbilang praktis dan mudah dilakukan, kebiasaan berbelanja online di rumah dengan gadget berdampak buruk bagi kesehatan kamu.

Dalam penelitian tersebut mengatakan bahwa berbelanja online dapat membuat seseorang hanya berdiam diri di rumah dan memesan barang hanya dengan bermodalkan gadget.

Hal tersebut membuat orang-orang yang gemar berbelanja online kehilangan fungsi kekuatan otot pada tubuh.

(Nggak Nyangka! Sering Belanja ke Pasar Tradisional, Ternyata Busana Ini yang Farah Quinn Kenakan, Dijamin Bikin Kamu Terkejut)

Namun sebaliknya, saat seseorang berbelanja secara langsung dengan mengunjungi toko-toko, maka hal tersebut secara tidak langsung dapat mengembalikan fungsi otot dan tubuh.

Sehingga kegiatan berbelanja secara langsung dapat terhindar dari gagal fungsi persendian dan otot tubuh.

Nah, untuk itu, lebih baik kurangi kebiasaan berbelanja secara online, ya.

Selain dapat membuat tabungan mu habis karena berbelanja, berbelanja secara onlne juga berdampak tidak baik untuk kesehatan kamu. (*)