Find Us On Social Media :

Natural Sampai Bold, Intip Referensi Gaya Makeup Hits ala Gigi Hadid yang Selalu Cetar

By None, Selasa, 28 Mei 2019 | 20:10 WIB

Gaya makeup Gigi Hadid

Grid.ID - Gigi Hadid menjadi salah satu model papan atas dunia yang selalu menjadi trend setter, terutama dalam urusan fashion.

Bukan hanya tampil dengan gaya stylish, Gigi Hadid juga melengkapi penampilannya dengan riasan wajah yang menawan.

Gaya makeup ala Gigi Hadid ini juga beragam sesuai dengan acara yang dihadiri, mulai dari style minimalis, natural, hingga bold.

Baca Juga: Sulit Menghadapi Tekanan, 5 Zodiak ini Sering Tergesa-gesa Dalam Mengambil Keputusan

Berikut 7 inspirasi make up ala Gigi Hadid yang bisa kamu contek untuk gaya sehari-hari maupun saat ada acara:

1. Natural

Tak banyak warna, Gigi Hadid terlihat hanya memakai satu warna saja untuk riasan yang tampak natural ini.

Tampak warna eyeshadow, blush on, dan lipstiknya yang hampir senada.

Jangan lupa pakai highlighter ya kalau mau mencoba look ini agar tetap terlihat segar.

Baca Juga: Kisahkan Kerusakan Ekosistem Perairan, Kiko In The Deep Sea Segera Tayang di Bioskop

2. Nude Lipstick