Laporan Wartawan Grid.ID, Deshinta Nindya A.
Grid.ID - Siapa sih yang nggak tahu Hotman Paris Hutapea?
Ya, Hotman Paris adalah salah satu pengacara kondang Tanah Air.
Dirinya kerap terlihat memamerkan barang-barang mewah.
(BACA: Ini Alasan Bella Shofie Tak Membuat Restoran untuk Bisnis Orangtuanya)
Seperti jam tangan, cincin sampai sederet mobil mewah yang ia miliki.
Sebelumnya, Hotman Paris sempat membeberkan perihal Jennifer Dunn telah dinikahi oleh Faisah Haris.
Bahkan, pengacara kondang ini pernah beri pesan untuk para wanita yang punya inisiatif untuk menceraikan suaminya.
Tak hanya itu, Hotman Paris juga sering bagikan saran-saran melalui postingan akun Instagram pribadinya.
(BACA: Manisnya Perlakuan Putra Venna Melinda Merawat Vania Athabina yang Dirawat di Rumah Sakit)
Nah, kali ini Hotman Paris beberkan bahwa Jennifer Dunn punya inisiatif ambil jalur hukum pasca insiden pelabrakan Shafa Aliya.
Dilansir Grid.ID dari akun Instagram @e_yankk_thg memosting cuplikan video penuturan Hotman Paris mengenai curhatan Jennifer Dunn kepadanya.
"Mengatakan ke Jennifer Dunn, kamu jangan agresif, saya bilang.
Kalau putrinya dari istri pertama itu marah sama kamu, itu wajar.
Karena bapaknya diambil gitu kan.
Makanya kamu gak usah marah, saya bilang.
Kecuali ada tindakan fisik yang lebih kejam ya baru kamu bergerak.
Sekarang gak usah ambil tindakan hukum dulu gitu loh.
(BACA: Jalani Perawatan Ketiak Setelah Banjir Komentar Pedas, Cita Citata Minta Agar Tak Lagi Dibully)
Ya nasihatin dia lah, waktu itu kan dia tanya saya, gimana bang saya ambil tindakan hukum karena waktu itu kan dia hampir diapain gitu sama putrinya dari istri pertama kan.
Saya bilang, itu wajar sih. Karena apa, karena lu rebut suami orang saya bilang.
Tapi dia bilang, saya kan sah.
Ya memang dia sudah sah sebagai istri dengan kawin siri dihadapan ibunya.
Ya oke saya bilang. Ya tapi bukan berarti kamu boleh agresif saya bilang," ujar Hotman Paris Hutapea.
(BACA: Ashanty Tiba-tiba Luapkan Emosi, Netizen: Katanya Kalau Ada Masalah Gak Usah Diumbar di Media Sosial)
Dari postingan akun Instagram @e_yankk_thg, tampak beragam reaksi dan komentar netizen menanggapi pembeberan yang dilontarkan oleh Hotman Paris Hutapea.
"Haha bagus nih pak Hotman ngomongnya @shafaharris @queen_saritaabdulmukti," tulis akun @shella8686.
"Kalau gak agresif, mana bisa rebut lakik orang. Gimana caranya godain lakik orang, masa iya cuma diem aja, terus lakinya dateng sendiri tanpa digodain wkwkwkwk. Itu mah udah THE POWER OF PELACKOR," timpal akun @siska_amalia33.
(BACA: Makin Tenar, Via Vallen Perlihatkan Kamar Lawasnya! Netizen Malah Salfok sama Isi Kamarnya)
"Kalau ini saya setuju Mr. Paris. Benerrrrrrrr pakai banget omongan mister," ujar akun @maritharamadhani.
"Si bapak ini emang ember bocor sih. Suka banget. Lucu aja kalau denger dia ngomong, suka bener," timpal akun @boenmay.
"Agresifnya kadang kebangetan yess om. Ada si onoh gitu juga sampai minta izin ke ibunya buat mencintai anaknya. Padahal udin jadi suami orang," tulis akun @zia_djakfar.
Bagaimana tanggapan kamu dengan penuturan dari Hotman Paris Hutapea kali ini?
(*)