Find Us On Social Media :

Rayakan Ulang Tahun Ardi Bakrie, Nia Ramadhani Habiskan Dana dengan Jumlah Fantastis Hingga Hadirkan DJ dari Luar Negeri

By Nesiana Yuko Argina, Rabu, 29 Mei 2019 | 15:30 WIB

Nia Ramadhani Habiskan Dana dengan Jumlah Fantastis Untuk Ulang Tahun Ardie Bakrie

"Elu ngeluarin duit berapa banyak buat ulang tahun itu? Gue lihat tuh ulang tahun itu, dan kayaknya sih heboh,"

"Ya lumayan lah," jawab Nia enggan menyebutkan nominal.

"Ya sebut aja angkanya, orang udah tau lu kaya," desak Boy penasaran.

"Ya gak tau, aku gak tau ujung-ujungnya habis berapa gitu," pungkas Nia.

"Sebenernya uang keluar buat Slank sama acara Mas Ardi tu gak 'goyang' rekening utama ya," potong Jessica.

Baca Juga: Jadi Sorotan, Lihat Penampilan Rossa saat Hadiri Pesta Ultah Afgan

Mendengar kalimat Jessica, spontan Nia tak kuasa menahan tawa.

Sambil berusaha menjelaskan, Nia berkata, "Bukan, itu tu ada duit simpenan aku yang memang buat dipake-pake. Kalau rekening utama kan dari suami itu buat kehidupan sehari-hari doang,"

"Dia cara gomongin uang aja senyum kayak gak ada beban ya," ujar Boy.

"Uang tuh kayak aksesoris ya, Ni," potong Jessica yang langsung mengundang tawa.

Baca Juga: Tampil Modis Pakai Hijab Jualannya, Syahrini Ternyata Kenakan Ikat Pinggang Harga Belasan Juta Rupiah

(*)