Laporan Wartawan Grid.ID, Septi Nugrahaini
Grid.ID – TC Candler and the Independent Critics (TCCIC) telah merilis hasil dari 100 Most Handsome Faces of 2017.
Siapa yang menyangka jika banyak di antaranya adalah para aktor dan idol K-Pop.
DilansIR Grid.ID dari Soompi, The 100 Most Beautiful Faces telah dimulai sejak 1990.
(Lama Hiatus, Jang Geun Suk Siap Jadi Jaksa Ganteng di Drama Terbaru?)
Sedangkan The 100 Most Handsome Faces baru dimulai pada empat tahun lalu.
Karena seluruh nama selebritis dilombakan secara luas, maka daftar ini pun menarik perhatian dari tahun ke tahun.
Perhatian dari Korea semakin besar setelah Nana After School memuncaki daftar The 100 Most Beautiful Faces pada 2014 dan 2015.
Di hasil The 100 Most Handsome Faces 2017 ini ada sekitar 19 selebritis dan idol K-Pop yang masuk dari total 100 lainnya.
Siapa saja mereka?
Di posisi puncak dari deretan tersebut ada V BTS yang diikuti oleh Sehun EXO di posisi 9.
Lalu posisi lainnya adalah
#13. Jungkook BTS
#19. Taeyang BIGBANG
#23. Nam Joo Hyuk
#27. Jonghyun SHINee
#35. Jackson GOT7
#38. Kai EXO
#40. Siwon Super Junior
#42. Takuya Cross Gene
#45. Luhan (eks EXO)
#47. BM KARD
#49. Mingyu SEVENTEEN
#60. Kris Wu (eks EXO)
#64. Jimin BTS
#70. Mark GOT7
#72. Wonwoo SEVENTEEN
#84. Lee Min Ho
#99. Taeyong NCT 127
Setuju nggak dengan daftar yang dikeluarkan oleh TC Candler and the Independent Critics?
Kuy cek daftar lainnya! (*)