Find Us On Social Media :

Tragedi di Malam Hari Raya Idul Fitri, Satu Keluarga Ditemukan Tewas Tersambar Petir

By Maria Andriana Oky, Kamis, 6 Juni 2019 | 20:20 WIB

Ilustrasi petir

"Ia merasa sangat khawatir karena hujan lebat dan petir menyambar sejak sore hari," cerita sang Inspketur.

Inspketur Hashim mengungkapkan bahwa ketiga anggota keluarga itu dikatakan belum pulang hingga jam 10 malam, terhitung sejak sang istri pergi mencari anaknya.

Menurut kesaksian teman korban, ia sempat pergi ke kandang kambing.

Setibanya di sana ia mendengar suara tangisan seorang anak kecil yang tak lain adalah temannya sendiri.

Baca Juga: Sudah Siapkan Baju Lebaran, Tiga Kakak Beradik Buta Ini Kehilangan Rumahnya yang Hangus Dibakar Keponakan Sendiri

Ia melihat temannya itu memiliki luka bakar di kakinya, dan ada tiga orang yang terbaring kaku di kandang kambing.

Inspketur juga menyebutkan bersama dengan ketiga jasad tersebut, ditemukan pula 7 ekor kambing dan 2 ekor anjing yang juga tewas disambar petir. (*)