Find Us On Social Media :

Ini Dia Bayi Pertama yang Lahir di Tahun 2018, Kenalan Yuk!

By Nindya Galuh Aprillia, Senin, 1 Januari 2018 | 19:34 WIB

Bayi yang lahir tepat saat pergantian tahun baru 2018

"Saya pikir bayi saya memilih tanggal lahirnya sendiri," kata Imma, yang merupakan seorang direktur teknik.

Suaminya Pan Cheung berharap bahwa putra mereka, yang belum diberi nama, akan tumbuh dalam lingkungan sosial yang lebih damai.

"Ada banyak perselisihan di masyarakat sekarang.

( BACA JUGA: Rilis Kabar Kencan G-Dragon BIG BANG dan Lee Joo Yeon, Netizen Kecewa Pada Dispatch? )

Saya harap dia akan tumbuh dengan bahagia di dunia dengan lebih sedikit perselisihan," kata Pan Cheung, yang bekerja di manajemen properti.

Imma Chan juga berharap anak laki-lakinya itu akan memberikan kontribusi kepada masyarakat, menjadi pemimpin yang lemah lembut dan penuh kasih sayang.

Kelahiran bayi kedua di Hong Kong terjadi dalam 50 detik setelah tengah malam.

Bayi perempuan yang lahir kedua di tahun 2018 tersebut lahir dari pasangan Rebecca Yau dan Ken Chan.

( BACA JUGA: Cara Mudah Mengatasi Depresi dengan Beberapa Jenis Makanan Ini )

Bayi kedua ini, beratnya 2,6 kilogram dan juga lahir di Rumah Sakit Hong Kong Baptis Hospital.

Rebecca Yau, adalah seorang direktur administrasi berusia 33 tahun.

Rebecca mengatakan bahwa mereka menamai gadis itu "Ka-lam", yang berarti permata yang indah menurut bahasa mandarin.