Find Us On Social Media :

Sering Dibuang, Kenali 4 Manfaat Air Beras yang Bisa Dijadikan Skincare Hingga Perawatan Rambut Alami

By None, Senin, 10 Juni 2019 | 13:30 WIB

Manfaat air beras untuk perawatan wajah dan rambut alami

Zat pati yang terkandung dalam air beras efektif dalam mengurangi efek eksim pada kulit kita.

Baca Juga: Istrinya Berjualan Kue Kering Demi Penuhi Kebutuhan Hidup, Zul Zivilia Menangis: Gara-gara Saya Kamu Menderita

Nah untuk membuat ramuan alami ini, berikut cara yang bisa dilakukan.

1. Bilas secangkir beras agar bersih.

2. Tempatkan beras ke dalam mangkuk air selama 15 menit dan aduk sesekali.

3. Saring air ke dalam wadah.

4. Biarkan pada suhu kamar selama satu atau dua hari sampai mulai berfermentasi dan berubah menjadi asam.

Baca Juga: Setelah 5 Tahun Menunggu, Fitri Tropica Hamil Anak Pertama

5. Rebus dan biarkan hingga dingin.

6. Kita juga bisa menambahkan beberapa tetes tea tree, lavender, atau minyak rosemary.

Fermentasi air beras ini bisa dijadikan sebagai sampo alami atau perawatan kulit wajah sehari-hari.

Selamat mencoba. (*)

Artikel ini pernah tayang di NOVA.grid.id dengan judul Jangan Dibuang! Ini Segudang Manfaat Air Beras, Buat Rambut Halus hingga Obati Eksim