Find Us On Social Media :

Respon Mengejutkan Yunarto Wijaya Setelah Mengetahui Dirinya Jadi Salah Satu Target Eksekutor Pembunuhan Berencana

By Nicolaus, Rabu, 12 Juni 2019 | 10:03 WIB

Direktur Eksekutif Charta Politika, Yunarko Wijayanto salah satu target eksekutor rencana pembunuhan tokoh negara.

Laporan reporter Gridhot.ID, Nicolaus Ade

Grid.ID - Penetapan tersangka sekaligus dalang dibalik kerusuhan 21 dan 22 Mei telah diumumkan Polri

Melansir dari siaran Kompas TV pada Selasa (11/6/2019), pihak kepolisian telah membuka secara blak-blakan siapa saja para tersangkanya dan juga motif dibalik kerusuhan.

Setelah secara blak-blakan membuka siapa dalang dibalik kerusuhan 21 dan 22 Mei 2019, satu nama seorang ketua lembaga survei yang sebelumnya menjadi target pembunuhan bersama 4 tokoh negara akhirnya terbongkar.

Baca Juga: Rangkuman Fakta Seputar Kivlan Zein, Peran dan Rencananya di Balik Kerusuhan 22 Mei 2019

Sosok tersebut adalah Yunarto WIjaya, Direktur Eksekutif Charta Politika.

Sebelumnya diketahui bahwa Yunarto telah dikabarkan menjadi sasaran eksekutor rencana pembunuhan bersama dengan Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Wiranto, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan, Kepala Badan Intelijen Negara Budi Gunawan, dan Staf Khusus Presiden Bidang Intelijen dan Keamanan Gories Mere.

Setelah Yunarto mengetahui bahwa dirinya ternyata juga menjadi salah satu target pembunuhan, ia justru memberikan respon yang tak terduga.

Baca Juga: Bongkar Dalang Kerusuhan 22 Mei, Salah Satu Eksekutor Blak-blakan Telah Terima Perintah dari Kivlan Zein

Dalam akun Twitternya @yunartowijata (11/6/2019) mengungkapkan responnya.

Baca Selengkapnya