Usahakan jangan membuat sudut atau memotong dengan melengkung ke samping.
Baca Juga: Jangan Sepelekan, Bintik Putih di Kuku Bisa Jadi Pertanda 5 Penyakit Mematikan Ini
Cara potong yang salah bisa membuat kuku tumbuh tidak normal dan berakhir cantengan!
Ingat juga untuk tidak memotong kuku terlalu pendek.
4. Gunakan Kikir Kuku
Baca Juga: Wajib Tahu, Ternyata Bentuk Kuku Seperti ini Menunjukkan Gejala Awal Kanker Paru-Paru!
Gunakan kikir kuku untuk membuat permukaan kuku lebih halus dan rata setelah dipotong.
Bagaimana, mudah bukan?
(*)