Arie pun tidak mempermasalahkan soal komentar positif maupun negatif yang ditujukan kepada istri dan keluarga mereka.
Sekadar informasi, Arie Untung sudah terlebih dahulu memutuskan untuk berhijrah.
Kendati demikian, Arie tidak pernah memaksa Fenita, ia justru menyarankan agar Fenita menikmati proses dan tetap enjoy. (*)