Find Us On Social Media :

Terbakar Api Cemburu, Pria ini Berusaha Cungkil Mata Kekasihnya Hanya Karena Like di Facebook

By None, Jumat, 28 Juni 2019 | 08:27 WIB

Terbakar Api Cemburu, Pria ini Berusaha Cungkil Mata Kekasihnya Hanya Karena Like di Facebook

“Dia membuka mata saya dan memasukkan ibu jari ke dalamnya. Sangat sakit sampai saya pikir mata saya akan meletus sama sekali.”

Dalam menilai kasus ini, Danny yang bekerja sebagai buruh dijatuhi hukuman sembilan tahun penjara setelah dinyatakan bersalah.

Baca Juga: Sering Ditakuti, Rupanya Arti Mimpi Suami Menikah Lagi Berhubungan dengan Pertanda Ketiban Rezeki Nomplok

Terlepas dari kasus pasangan di atas, cemburu memang membuat kita buta dan mengubah cara pandang kita terhadap diri dan sekitar kita.

Perasaan ini berasal dari rasa tidak puas terhadap kondisi diri kita saat ini.

Kalau sudah parah, hal kecil saja bisa membuat kita merasakan cemburu yang intens.

Bila sudah seperti ini, emosi yang harusnya normal-normal saja, jadi berdampak buruk pada kesehatan kita.

Berikut dampak buruk cemburu terhadap kesehatan kita.

Baca Juga: Drama Hotel del Luna Rilis Trailer Baru, Hubungan IU dan Yeo Jin Goo Mulai Terungkap!

  1. Reaksi Stress Akut

Menurut Dr. Danielle Forshee, seorang psikiater, rasa cemburu bisa mengakibatkan munculnya reaksi stress akut di otak kita.

Ini terjadi karena otak kita mendapat sinyal bahwa ada suatu bahaya yang akan terjadi.