Find Us On Social Media :

Nggak Perlu Bingung Pilih, 6 Gaya Rambut Ini Masih Jadi Tren di Tahun 2018 loh!

By Justina Nur Landhiani, Senin, 8 Januari 2018 | 14:30 WIB

High Ponytail

Mereka bahkan menggunakan gaya rambut ini dan terlihat sangat mengesankan.

Kamu juga bisa coba nih!

3. Blunt Ends

Entah rambutmu panjang seperti Kerry Washington atau bergaya bob seperti Olivia Culpo, mengakhiri potonganmu dengan ujung yang tajam akan membuat penampilan rambutmu terlihat fresh loh.

(BACA : VIDEO - Presiden Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana Hadiri Pernikahan Alexandra Asmasoebrata dan Subhan Aksa )

4. Ribbon Highlights

Rambut yang digunakan oleh Olivia Munn dan Shay Mitchell ini masih terlihat gaya loh di tahun 2018 ini.

Kamu cukup meng-highlight dengan warna gradasi atau warna yang lebih terang dari rambutmu.

Tampilanmu jadi makin gaya deh.

5. Brushed Back Hair

Bagaimanapun, gaya tahun 80an ini memang kembali tren di tahun ini.

Artis seperti Selena Gomez dan Jennifer Lawrence juga tampil dengan gaya rambut ini.